DEMOCRAZY.ID - Keluarga Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Iriana Jokowi tengah jadi sorotan karena dituding sebagai keluarga 'dinasti' karena hampir seluruh anggotanya memiliki jabatan kekuasaan politik. Jika dilihat dari sumber kekayaan harta yang mereka miliki ternyata anak ketiga yakni Kaesang Pangarep memiliki jumlah harta paling banyak dari anggota keluarga lainnya, bahkan dari sang ayah sendiri, Jokowi. 1. Kaesang Pangarep Putra bontot Jokowi ini dikenal sebagai pengusaha muda yang sukses dengan berbagai bisnisnya. Berikut adalah perkiraan harta kekayaan Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) yang dirangkum dari berbagai sumber: Bisnis Kuliner: 1. Sang Pisang: Didirikan pada tahun 2017, Sang Pisang merupakan bisnis pisang nugget yang telah berkembang pesat dengan lebih dari 100 cabang di seluruh Indonesia. Nilai bisnis ini ditaksir mencapai puluhan miliar rupiah. 2. Ternakopi: Kaesang juga memiliki bisnis kedai kopi bernama Ternakopi yang didirikan pada tahun 201
DEMOCRAZY.ID - Keluarga Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Iriana Jokowi tengah jadi sorotan karena dituding sebagai keluarga 'dinasti' karena hampir seluruh anggotanya memiliki jabatan kekuasaan politik. Jika dilihat dari sumber kekayaan harta yang mereka miliki ternyata anak ketiga yakni Kaesang Pangarep memiliki jumlah harta paling banyak dari anggota keluarga lainnya, bahkan dari sang ayah sendiri, Jokowi. 1. Kaesang Pangarep Putra bontot Jokowi ini dikenal sebagai pengusaha muda yang sukses dengan berbagai bisnisnya. Berikut adalah perkiraan harta kekayaan Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) yang dirangkum dari berbagai sumber: Bisnis Kuliner: 1. Sang Pisang: Didirikan pada tahun 2017, Sang Pisang merupakan bisnis pisang nugget yang telah berkembang pesat dengan lebih dari 100 cabang di seluruh Indonesia. Nilai bisnis ini ditaksir mencapai puluhan miliar rupiah. 2. Ternakopi: Kaesang juga memiliki bisnis kedai kopi bernama Ternakopi yang didirikan pada tahun 201