Back to Top
CATATAN POLITIK

'Kabinet Jokowi-Ma'ruf Amin Terbelah?'

DEMOCRAZY.ID
Februari 06, 2024
0 Komentar
Beranda
CATATAN
POLITIK
'Kabinet Jokowi-Ma'ruf Amin Terbelah?'

'Kabinet Jokowi-Ma'ruf Amin Terbelah?' Tinggal menghitung hari, pesta demokrasi di Indonesia akan segera dimulai. Namun, di tengah pergumulan politik tersebut justru intensitas konflik, manuver politik dan orkestrasi semakin masif. Hal ini tentunya memiliki implikasi terhadap keadaan internal kabinet Jokowi-Amin, terutama saat adanya dukungan yang masif dan sistemik dari para punggawa istana seperti menteri-menteri, termasuk kecenderungan dukungan dan pilihan politik Jokowi terhadap salah satu kontestan, yaitu Prabowo-Gibran. Kecenderungan dukungan dan pilihan politik Jokowi yang diilustrasikan melalui simbolisasi politik di ruang publik menyajikan bahwa Jokowi tampak sudah memiliki pilihan pada Pemilu 2024. Bahkan, statement politik eks Wali Kota Solo ini juga menuai sorotan, terutama saat dirinya disebut-sebut boleh kampanye menurut regulasi yang ada. Meski demikian, status politiknya yang masih melekat sebagai Presiden ini dikhawatirkan oleh sebagian besar publik yang di...
Baca selengkapnya

Penulis blog