DEMOCRAZY.ID - Pemilihan Umum Presiden Indonesia 2024, disebut juga Pilpres 2024 akan digelar pada Rabu 14 Februari 2024. Pemilihan umum ini akan dilaksanakan dalam waktu yang bersamaan dengan pemilihan umum anggota DPR RI, DPD RI, dan DPRD di seluruh Indonesia. Pemilihan ini menjadi kontestasi politik untuk memilih presiden baru menggantikan Joko Widodo yang purna tugas dari jabatannya setelah menjabat dua periode sebagai presiden dan tidak dapat mencalonkan diri lagi berdasarkan konstitusi. Para pendukung para calon presiden memiliki argumentasi atas kelebihan calon yang mereka usung dibandingkan calon lainnya. Namun, bagaimana pendapat ulama terkenal K.H. Ahmad Bahauddin Nursalim, atau yang lebih dikenal sebagai Gus Baha soal Pilpres ini? Dalam video yang viral di media sosial, menurut Gus Baha, para ulama memiliki cara pandang berbeda soal pemilihan presiden, menggunakan ilmu tauhid. Bahwa tidak boleh terlalu fanatik dan menggantungkan kesejahteraan terhadap...
DEMOCRAZY.ID - Pemilihan Umum Presiden Indonesia 2024, disebut juga Pilpres 2024 akan digelar pada Rabu 14 Februari 2024. Pemilihan umum ini akan dilaksanakan dalam waktu yang bersamaan dengan pemilihan umum anggota DPR RI, DPD RI, dan DPRD di seluruh Indonesia. Pemilihan ini menjadi kontestasi politik untuk memilih presiden baru menggantikan Joko Widodo yang purna tugas dari jabatannya setelah menjabat dua periode sebagai presiden dan tidak dapat mencalonkan diri lagi berdasarkan konstitusi. Para pendukung para calon presiden memiliki argumentasi atas kelebihan calon yang mereka usung dibandingkan calon lainnya. Namun, bagaimana pendapat ulama terkenal K.H. Ahmad Bahauddin Nursalim, atau yang lebih dikenal sebagai Gus Baha soal Pilpres ini? Dalam video yang viral di media sosial, menurut Gus Baha, para ulama memiliki cara pandang berbeda soal pemilihan presiden, menggunakan ilmu tauhid. Bahwa tidak boleh terlalu fanatik dan menggantungkan kesejahteraan terhadap...