Back to Top
EKBIS POLITIK

WALHI Ungkap Belasan Perusahaan Prabowo Kuasai 500 Ribu Hektare Lahan

DEMOCRAZY.ID
Januari 17, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
POLITIK
WALHI Ungkap Belasan Perusahaan Prabowo Kuasai 500 Ribu Hektare Lahan

DEMOCRAZY.ID - Wahana Lingkungan Hidup Indonesia atau Walhi membeberkan sejumlah perusahaan milik calon presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto, yang menguasai tanah seluas 500.000 hektare.  Manajer Kampanye Walhi Uli Arta Siagian mengatakan ada sekitar 17 perusahaan milik Menteri Pertahanan itu yang tergabung di satu grup besar bernama PT Nusantara Energy Resource.  "Jadi ada 17 perusahaan yang tergabung di dalamnya dan perusahaan-perusahaan ini bergerak di usaha-usaha pertambangan, kehutanan, dan perkebunan monokultur sawit," ujar Uli dalam diskusi di Jakarta Selatan pada Senin, 15 Januari 2024.  Lahan tersebut terdiri dari Hak Guna Usaha (HGU) dan Hak Guna Bangunan (HGB). Menurut Uli, hal yang harus menjadi sorotan adalah kesesuaian kepemilikan lahan tersebut dengan peraturan perundang-undangan. Terutama pada saat izin itu diberikan.   Uli mengatakan informasi soal 17 perusahaan tersebut berdasarkan data terakhir pada 2019, sehingga kemungkinan jumlah perusahaannya bisa
Baca selengkapnya

Penulis blog