Back to Top
POLITIK

Tantang Balik Cak Imin Soal Terima Ajakan ke Morowali, Luhut: Telepon Saya, Mau Kapan?

DEMOCRAZY.ID
Januari 27, 2024
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Tantang Balik Cak Imin Soal Terima Ajakan ke Morowali, Luhut: Telepon Saya, Mau Kapan?

DEMOCRAZY.ID - Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan menantang balik Calon Wakil Presiden Nomor Urut 1 Muhaimin Iskandar atau Cak Imin yang menerima tantangan untuk mengunjungi fasilitas hilirisasi nikel di Morowali dan Weda Bay. Luhut meminta Cak Imin untuk menelepon dirinya jika ingin berangkat ke kawasan industri yang berada di Sulawesi Tenggara (Sulteng). "Kalau dia Muhaimin itu bilang mau ketemu saya, dia ada nomor telepon saya, telepon saja, mau kapan? Pergi dia ke sana (Morowali dan Weda Bay)," ungkap Luhut ditemui di kantornya, bilangan Thamrin, Jakarta Pusat, Jumat (26/1/2024). Cak Imin sendiri menyebut program hilirisasi tambang yang dijalankan pemerintah saat ini dilakukan secara ugal-ugalan dan menghiraukan aspek lingkungan.  Hal tersebut dikatakan Ketum PKB ini saat Debat Keempat Cawapres pada Minggu lalu (21/1/2024). Padahal Luhut mengklaim bahwa program hilirisasi di daerah tersebut telah memberikan manfaat...
Baca selengkapnya

Penulis blog