Back to Top
ISLAMI POLITIK

Buya Yahya Beberkan Tiga Cara Memilih Presiden: Meski Abu Jahal Terpilih, Tetap Tidak Berdosa

DEMOCRAZY.ID
Januari 27, 2024
0 Komentar
Beranda
ISLAMI
POLITIK
Buya Yahya Beberkan Tiga Cara Memilih Presiden: Meski Abu Jahal Terpilih, Tetap Tidak Berdosa

DEMOCRAZY.ID - Sebentar lagi masyarakat Indonesia akan menyelenggarakan pemilu serentak, termasuk Pilpres 2024.  Calon presiden dan wakil presiden ada tiga, yakni Anies – Cak Imin, Prabowo – Gibran, Ganjar – Mahfud MD. Pada topik tersebut, pendakwah Buya Yahya memberikan ceramah dan menjelaskan tiga cara memilih presiden. Cara ini bisa digunakan bagi mereka yang ragu dengan pilihannya. Sebut Buya Yahya, Jika Anda menggunakan ketiga metode ini dalam pemilihan Anda, bahkan jika pemimpin seperti Abu Jahal terpilih, Anda tidak akan berdosa , karena Anda telah melakukan semua yang Anda bisa. Dilansir dari kanal YouTube Al Bahjah, Jumat (26/1/2023), Buya Yahya membagikan tiga cara dalam memilih pemimpin. Adapun tiga cara tersebut meliputi: Pertama , Buya Yahya menekankan saat memilih pemimpin, maka hal pertama yang harus anda lakukan adalah bebaskan dirimu dari kepentingan pribadi. Hal tersebut bisa ditempuh dengan cara yang anda mampu untuk mengetahui atau mencari tahu lebih lanjut tentang
Baca selengkapnya

Penulis blog