Back to Top
POLITIK

Prabowo Sering Bilang ‘Ndasmu’ Berkali-Kali, Ada Masalah Dengan Sifat Aslinya?

DEMOCRAZY.ID
Desember 17, 2023
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Prabowo Sering Bilang ‘Ndasmu’ Berkali-Kali, Ada Masalah Dengan Sifat Aslinya?

DEMOCRAZY.ID - Pakar akademisi dan komunikasi politik Ari Junaedi membahas pernyataan capres nomor urut 2 “Ndasmu” , Prabowo Subianto. Doktor ilmu Komunikasi Universitas Padjadjaran (Unpad) Bandung mengatakan, Prabowo semakin menunjukkan sifat aslinya yang antikritik dengan bilang Ndasmu yang kini viral. “Pernyatan-pernyataan Prabowo, baik dalam forum debat maupun dalam forum resmi dan internal partai, makin menunjukkan adanya ketidaksinkronan pola komunikasi yang terbangun di otaknya dengan persepsi ucapannya,” ujar Ari melalui layanan pesan, Sabtu (16/12). Mantan wartawan yang kini menjadi dosen di sejumlah perguruan tinggi itu juga merujuk pada ilmu psikologi komunikasi. Menurut Ari, kondisi sebagaimana yang dialami Prabowo menunjukkan bahwa capres yang berpasangan dengan Gibran Rakabuming Raka itu sangat tidak layak untuk dijadikan pemimpin. Ari menilai ada ketidakmampuan Prabowo dalam mengolah komunikasi verbal. Penulis disertasi berjudul Transformasi Identitas dan Pola Komunikas
Baca selengkapnya

Penulis blog