Back to Top
POLITIK

GEGER Prabowo Bahas Jatah Tambang Buat PBNU, Gus Yahya Buka Suara

DEMOCRAZY.ID
November 22, 2023
0 Komentar
Beranda
POLITIK
GEGER Prabowo Bahas Jatah Tambang Buat PBNU, Gus Yahya Buka Suara

DEMOCRAZY.ID - Sebuah cuplikan video Prabowo Subianto saat ini viral di media sosial karena calon presiden nomor urut dua itu menyinggung izin usaha pertambangan (IUP) bekas badan usaha swasta yang dibagikan kepada Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU). Pernyataan itu terucap oleh Prabowo saat menjawab pertanyaan dalam sebuah acara bertajuk 'Diskusi Bersama Perwakilan Kiai Kampung se-Indonesia' di Malang, Jawa Timur. "Pemerintah Pak Jokowi sudah mencabut 2.600 izin tambang dari swasta-swasta dan sudah diberikan, pertama ke PBNU. Itu pancing-pancing yang akan dibagi," ujar Prabowo dalam video tersebut. Merespons pernyataan Prabowo itu, Ketua Umum PBNU Yahya Cholil Staquf menjelaskan isu pemberian lahan tambang kepada PBNU sudah lama.  Ia menjelaskan hal itu berawal dari pidato Presiden Joko Widodo (Jokowi) di acara pembukaan Muktamar NU di Lampung 2021 lalu. Gus Yahya mengatakan konsesi tambang bagi PBNU itu langsung diproses, namun belum selesai saat ini. "Kan ...
Baca selengkapnya

Penulis blog