Back to Top
HOT NEWS POLITIK

VIRAL Relawan Ganjar Bikin Konser di Kudus, Penontonnya Malah Teriak Prabowo Subianto

DEMOCRAZY.ID
Oktober 30, 2023
0 Komentar
Beranda
HOT NEWS
POLITIK
VIRAL Relawan Ganjar Bikin Konser di Kudus, Penontonnya Malah Teriak Prabowo Subianto

DEMOCRAZY.ID - Relawan Ganjar Pranowo di Kabupaten Kudus menggelar konser musik di Alun-alun Simpang 7 dengan mendatangkan grup band Aftershine. Dihimpun berbagai sumber, grup band asal Sleman itu diketahui telah berkeliling sebanyak 45 untuk mensosialisasikan sosok Ganjar Pranowo pada masyarakat. Namun, ditengah konser terdapat kejadian menggelikan dimana para penonton justru meneriakkan nama Prabowo Subianto. Alih-alih meneriakkan nama Ganjar Pranowo. Bahkan kejadian menarik itu terekam video dan viral di TikTok. Salah satu akun yang mengunggahnya yakni @jbr.kds. Dalam video singkat itu, nampak beberapa orang berdiri diatas panggung dengan background tulisan di layar tengah "Pokoke Ganjar". Lalu ada seorang pria berjaket warna merah menanyakan kepada penonton soal siapa sosok yang layak dipilih digelaran Pilpres 2024. "Tanggal 14 Februari 2024, kita pilih siapa?," teriak pria itu. "Prabowo," jawab para penonton. "Pilih siapa?," ucap pria itu...
Baca selengkapnya

Penulis blog