DEMOCRAZY.ID - Bisa jadi tak sedikit orang muslim tak mengenal pencetus atau orang pertama yang merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW. Pasalnya, sebagian kalangan muslim hanya menjalankan tradisinya, tanpa mengetahui orang pertama yang merayakan Maulid Nabi. Oleh karena itu, penting agar orang muslim juga mengenal orang pertama yang merayakan Maulid Nabi. Khilafiyah Ulama Dilansir dari NU Online , 19 Oktober 2023, bahwa di kalangan ulama berbeda pendapat perihal orang pertama yang merayakan Maulid Nabi. Imam Suyuthi berpendapat, adapun orang pertama yang merayakan Maulid Nabi adalah seorang raja. “Orang yang pertama kali mengadakan seremonial itu (maulid nabi) adalah penguasa Irbil, yaitu Raja Mudhaffar Abu Said Kuukuburi bin Zainuddin Ali ibn Buktitin, salah seorang raja yang mulia, agung, dan dermawan,” tulisnya di kitab Al-Hawi Lil Fatawi. Sedangkan Syekh Bukhit Muhammad Bukhit al-Muthi’i dalam karyanya mengatakan pendapat berbeda. Menurutnya, Sultan Nuruddin merupakan orang pertama
Jarang Diketahui, Ternyata Ini Orang Pertama Yang Merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW
Maret 12, 2024
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Bisa jadi tak sedikit orang muslim tak mengenal pencetus atau orang pertama yang merayakan Maulid Nabi Muhammad SAW. Pasalnya, sebagian kalangan muslim hanya menjalankan tradisinya, tanpa mengetahui orang pertama yang merayakan Maulid Nabi. Oleh karena itu, penting agar orang muslim juga mengenal orang pertama yang merayakan Maulid Nabi. Khilafiyah Ulama Dilansir dari NU Online , 19 Oktober 2023, bahwa di kalangan ulama berbeda pendapat perihal orang pertama yang merayakan Maulid Nabi. Imam Suyuthi berpendapat, adapun orang pertama yang merayakan Maulid Nabi adalah seorang raja. “Orang yang pertama kali mengadakan seremonial itu (maulid nabi) adalah penguasa Irbil, yaitu Raja Mudhaffar Abu Said Kuukuburi bin Zainuddin Ali ibn Buktitin, salah seorang raja yang mulia, agung, dan dermawan,” tulisnya di kitab Al-Hawi Lil Fatawi. Sedangkan Syekh Bukhit Muhammad Bukhit al-Muthi’i dalam karyanya mengatakan pendapat berbeda. Menurutnya, Sultan Nuruddin merupakan orang pertama