Back to Top
CATATAN POLITIK

'Benarkah Anies Pengkhianat, Hingga Darahnya Halal Ditumpahkan?'

DEMOCRAZY.ID
September 03, 2023
0 Komentar
Beranda
CATATAN
POLITIK
'Benarkah Anies Pengkhianat, Hingga Darahnya Halal Ditumpahkan?'

'Benarkah Anies Pengkhianat, Hingga Darahnya Halal Ditumpahkan?' OLEH:  H. DHENI KURNIA Ketua Jaringan Media Siber Indonesia "ANIES RASYID BASWEDAN (ARB) dituduh sebagai pengkhianat. Dan seorang pengkhianat, halal darahnya untuk ditumpahkan." Masya Allah. Segitunya ancaman buat Anies. "Ancaman" ini, secara terang-terangan disampaikan Ketua DPD Partai Demokrat (PD) Sumut, M Lokot Nasution, setelah dapat kabar ARB bermanuver dengan Cak Imin (Ketua PKB Muhaimin Iskandar) untuk maju sebagai calon Presiden dan Wakil Presiden RI ke depan. Lokot yang geram, diaminkan oleh keberangan yang lainnya. Tentu saja sesama partainya; Demokrat. Bahkan Ketua Majelis Tinggi PD, Soesilo Bambang Yudhoyono (SBY), mengangguk-angguk balam saja mendengar ucapan yang berkonotasi "sadis" tersebut. Seolah membenarkan? Lokot yang marah tingkat tinggi, kepada wartawan mengatakan, "Di negara ini masih boleh orang salah. Tapi kalau berkhianat darahnya halal ditumpahkan. Inga...
Baca selengkapnya

Penulis blog