Back to Top
HUKUM POLITIK TRENDING

Din Syamsuddin Dukung Rocky Gerung: Moeldoko Tak Usah Tunjukkan Kekuasaan!

DEMOCRAZY.ID
Maret 13, 2024
0 Komentar
Beranda
HUKUM
POLITIK
TRENDING
Din Syamsuddin Dukung Rocky Gerung: Moeldoko Tak Usah Tunjukkan Kekuasaan!

DEMOCRAZY.ID - Din Syamsuddin menyoroti pernyataan Kepala Staf Presiden (KSP) Moeldoko yang menyebut Rocky Gerung sebagai robot tak berhati. Ini merupakan buntut Rocky menyebut Presiden Jokowi sebagai 'Bajingan Tolol'. Menurut Din, pernyataan Rocky Gerung merupakan kritikan terhadap Pemerintah termasuk Presiden Jokowi. Kritikan merupakan hal yang wajar. Dia menilai respons Moeldoko terlalu berlebihan.  "Rocky Gerung, sebagai warga negara dan cendekiawan, memiliki hak dan kewajiban untuk mengkritik Pemerintah termasuk Presiden.  Seyogyanya para pejabat, termasuk KSP Jenderal TNI (Purn) Moeldoko tidak usah bereaksi apalagi menunjukkan kekuasaan. Lebih baik mereka mawas diri, mengevaluasi apakah kritik Rocky Gerung benar atau salah?," kata Din, Kamis (3/8). Din meminta Pemerintah termasuk Moeldoko tidak alergi terhadap kritikan Rocky Gerung.  Menurutnya, Pemerintah harusnya bisa mengoreksi diri tidak menunjukkan arogansi dan dapat diselesaikan dengan dialog.  "Kala
Baca selengkapnya

Penulis blog