DEMOCRAZY.ID - Professor Nanyang Technological University (NTU) Singapura, Prof Sulfikar Amir di akun twitternya @ sociotalker menyentil tingkah para Menteri Jokowi soal Jakarta International Stadium (JIS). "Ada mantan gubernur. Udah berbakti 5 tahun penuh. Banyak perubahan yang terjadi. Kotanya jadi lebih baik dan dinikmati banyak orang. It’s not perfect but he did his best (memang tidak sempurna tetapi dia (Anies) telah melakukan yang terbaik). Karyanya kini jadi milik kota. Lalu orang-orang itu datang. Bawa puluhan wartawan. Mencari-cari kesalahan. Dan rumputpun jadi terdakwa," sentil Prof Sulfikar Amir di akun twitternya @ sociotalker , Rabu (5/7/2023). Prof Sulfikar Amir adalah WNI yang menjadi dosen di Nanyang Technological University (NTU) Singapura. Cuitan Prof Sulfikar Amir sontak mendapat respons ramai netizen. "Kekurangan elementer JIS itu cuma satu: tidak ada patung pakde sedang menggiring bola," sindir netizen akun @ ZulkiflyYunus2 . "Sepengetahu...
DEMOCRAZY.ID - Professor Nanyang Technological University (NTU) Singapura, Prof Sulfikar Amir di akun twitternya @ sociotalker menyentil tingkah para Menteri Jokowi soal Jakarta International Stadium (JIS). "Ada mantan gubernur. Udah berbakti 5 tahun penuh. Banyak perubahan yang terjadi. Kotanya jadi lebih baik dan dinikmati banyak orang. It’s not perfect but he did his best (memang tidak sempurna tetapi dia (Anies) telah melakukan yang terbaik). Karyanya kini jadi milik kota. Lalu orang-orang itu datang. Bawa puluhan wartawan. Mencari-cari kesalahan. Dan rumputpun jadi terdakwa," sentil Prof Sulfikar Amir di akun twitternya @ sociotalker , Rabu (5/7/2023). Prof Sulfikar Amir adalah WNI yang menjadi dosen di Nanyang Technological University (NTU) Singapura. Cuitan Prof Sulfikar Amir sontak mendapat respons ramai netizen. "Kekurangan elementer JIS itu cuma satu: tidak ada patung pakde sedang menggiring bola," sindir netizen akun @ ZulkiflyYunus2 . "Sepengetahu...