Back to Top
POLITIK TRENDING

'Pengaruhnya Turun, Jokowi Mulai Ditinggalkan'

DEMOCRAZY.ID
Maret 13, 2024
0 Komentar
Beranda
POLITIK
TRENDING
'Pengaruhnya Turun, Jokowi Mulai Ditinggalkan'

'Pengaruhnya Turun, Jokowi Mulai Ditinggalkan' Pengaruh Jokowi berangsur-angsur turun. Ini hukum politik. Sesuatu yang alamiah. Siapa pun presiden, di akhir masa kekuasaannya akan segera ditinggalkan.  Presiden akan segera menjadi masa lalu dan dilupakan. Termasuk oleh orang-orang di sekililingnya. Mereka akan buru-buru menyingkir. Di antaranya karena mereka tidak ingin ikut menanggung dosa-dosa kekuasaan. Presiden, siapa pun ia, adalah orang yang tidak pernah sempurna. Seseorang, ketika diberi amanah kekuasaan, selalu akan dihadapkan kepada banyak tantangan, godaan, bahkan lawan. Di sinilah sering terjadi benturan yang tanpa disadari telah mendorong lahirnya kesalahan demi kesalahan.  Orang-orang yang berada di sekililing presiden akan berada di garda terdepan untuk membelanya. Bukan mengingatkannya. Ini dilakukan semata-mata agar mereka menjadi bagian dan ikut menikmati kue kekuasaan. Bela presiden itu artinya tanam saham. Tapi, begitu presiden akan berakhir kekuasaannya, mer
Baca selengkapnya

Penulis blog