Back to Top
HOT NEWS POLITIK TRENDING

Anggota DPRD DKI Kenneth Harap Piala Dunia U-17 Tidak Digelar di JIS, Kenapa?

DEMOCRAZY.ID
Maret 13, 2024
0 Komentar
Beranda
HOT NEWS
POLITIK
TRENDING
Anggota DPRD DKI Kenneth Harap Piala Dunia U-17 Tidak Digelar di JIS, Kenapa?

DEMOCRAZY.ID - Anggota Komisi D DPRD DKI Jakarta Hardiyanto Kenneth menilai agar Piala Dunia U-17 yang rencananya berlangsung 10 November 2023 sampai 2 Desember 2023 tidak digelar di Jakarta International Stadion (JIS). Mengingat renovasi untuk menyambut gelaran ini menurutnya perlu dipertimbangkan kembali. "Khawatirnya dengan mengadakan event ini di JIS kita malah dianggap bersenang-senang di atas penderitaan orang lain. Untuk merenovasi JIS tidak semudah membalikkan telapak tangan, masih banyak sekali permasalahan yang harus diselesaikan," tutur Kent dalam keterangan tertulis. Kent menyebut gelaran Piala Dunia U-17 bisa menggunakan 22 stadion di Indonesia. Menurutnya, JIS belum sesuai standar Internasional. "Masih banyak stadion yang layak di Indonesia, jangan memaksakan menggunakan JIS. Memang ada yah untuk stadion berstandar Internasional itu masih berdiri pemukiman kumuh di sekitarannya, ini menyangkut muka negara kita di muka dunia, pasti akan banyak media dunia
Baca selengkapnya

Penulis blog