DEMOCRAZY.ID - Kasus kontroversi Pondok Pesantren Al Zaytun semakin meruncing dari hari ke hari. Sang pemilik Pondok Pesantren Al Zaytun, Panji Gumilang, turut terseret karena kasus tersebut. Diketahui Pondok Pesantren Al Zaytun pertama kali viral lantaran tersebar foto Shalat Idulfitri 1444H yang berbeda dari biasanya. Sekilas tidak ada yang aneh dari video tersebut, namun jika diperhatikan lebih lanjut ada jemaah wanita yang berada satu shaf dengan jemaah laki-laki tanpa pembatas apapun. Banyaknya polemik yang terjadi di Pondok Pesantren Al Zaytun memicu kedatangan massa yang tergabung dalam Forum Indramayu Manggugat (FIM). Diketahui kelompok tersebut melakukan aksi massa pada hari Kamis (15/06/2023). Aksi massa yang tergabung dalam FIM tersebut melakukan aksi unjuk rasa guna meminta agar segala dugaan aliran sesat yang ada di Ponpes Al Zaytun untuk segera diusut tuntas (15/06). Untuk mengantisipasi aksi massa tersebut, Ponpes Al Zaytun menyiapkan kawat berduri dan pasukan anjing he...
DEMOCRAZY.ID - Kasus kontroversi Pondok Pesantren Al Zaytun semakin meruncing dari hari ke hari. Sang pemilik Pondok Pesantren Al Zaytun, Panji Gumilang, turut terseret karena kasus tersebut. Diketahui Pondok Pesantren Al Zaytun pertama kali viral lantaran tersebar foto Shalat Idulfitri 1444H yang berbeda dari biasanya. Sekilas tidak ada yang aneh dari video tersebut, namun jika diperhatikan lebih lanjut ada jemaah wanita yang berada satu shaf dengan jemaah laki-laki tanpa pembatas apapun. Banyaknya polemik yang terjadi di Pondok Pesantren Al Zaytun memicu kedatangan massa yang tergabung dalam Forum Indramayu Manggugat (FIM). Diketahui kelompok tersebut melakukan aksi massa pada hari Kamis (15/06/2023). Aksi massa yang tergabung dalam FIM tersebut melakukan aksi unjuk rasa guna meminta agar segala dugaan aliran sesat yang ada di Ponpes Al Zaytun untuk segera diusut tuntas (15/06). Untuk mengantisipasi aksi massa tersebut, Ponpes Al Zaytun menyiapkan kawat berduri dan pasukan anjing he...