Back to Top
HOT NEWS POLITIK TRENDING

Dukung Luhut Soal Pengawas Proyek IKN Bule, Jokowi: Kalau Hanya Satu Dua, Kenapa Tidak?

Democrazy News Indonesia
Maret 13, 2024
0 Komentar
Beranda
HOT NEWS
POLITIK
TRENDING
Dukung Luhut Soal Pengawas Proyek IKN Bule, Jokowi: Kalau Hanya Satu Dua, Kenapa Tidak?

DEMOCRAZY.ID - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan urusan pengawas proyek IKN Nusantara yang dari warga negara asing atau bule sudah dibahas dalam rapat pemerintah. Jokowi ingin kualitas pembangunan IKN terjaga. "Mandor apa, beda loh mandor sama pengawas. Memang sudah diusulkan dalam rapat kalau hanya satu dua untuk urusan kualitas barang nanti yang dihasilkan. Nanti kalau jelek gimana kualitasnya," kata Jokowi di Pasar Menteng Pulo, Jakarta Selatan, Kamis (15/6/2023). Jokowi tak masalah jika pengawas proyek IKN dari asing itu hanya satu atau dua.  Menurut Jokowi, hal itu dilakukan semata-mata agar hasil pembangunan IKN benar-benar berkualitas. "Kalau hanya satu, dua, yang bisa mengarahkan, yang bisa mengontrol, mengawasi sehingga hasilnya kualitasnya menjadi kualitas baik, kenapa tidak," ujar Jokowi. Jokowi menepis pengawas IKN dari asing itu sebagai bagian strategi menggaet investor asing.  Jokowi kembali berbicara mengenai kualitas pembangunan dan memband
Baca selengkapnya