Back to Top

Soimah Didatangi 'Debt Collector' Pajak, Kemenkeu Buka Suara!

DEMOCRAZY.ID
April 08, 2023
0 Komentar
Beranda
Soimah Didatangi 'Debt Collector' Pajak, Kemenkeu Buka Suara!

DEMOCRAZY.ID - Kementerian Keuangan buka suara terkait pengalaman pesohor Soimah Pancawati, yang mengaku pernah didatangi 'debt collector' pajak di Bantul, Yogyakarta. Staf Khusus Menteri Keuangan Yustinus Prastowo menjelaskan, dirinya telah mengumpulkan berbagai fakta dari ingatan, dan catatan, juga administrasi di Kantor Pajak. Yustinus memberikan tanggapan satu persatu soal keluh kesah Soimah yang memiliki pengalaman tidak mengenakan dengan oknum pegawai pajak.  Mulai saat Soimah membeli rumah, membantu keluarganya yang harus disertakan bukti notanya, hingga pembangunan Pendopo Tulungo yang dibangunnya. Yustinus, menjelaskan, berdasarkan cerita Soimah yang membeli rumah seharga Rp 430 juta, namun ditolak notaris.  Karena berdasarkan harga rata-rata yang diperoleh dari transaksi jual beli yang terjadi secara wajar (nilai jual objek pajak/NJOP) oleh petugas pajak, nilai wajar rumah Soimah mencapai Rp 650 juta. Terkait hal itu, Yustinus mengklaim, patut diduga penolakan itu b
Baca selengkapnya

Penulis blog