Back to Top
HOT NEWS POLITIK TRENDING

Miris! Pimpinan KPK Buka-Bukaan: "Rp 800 Triliun APBN Hangus Digarong"

DEMOCRAZY.ID
Maret 13, 2024
0 Komentar
Beranda
HOT NEWS
POLITIK
TRENDING
Miris! Pimpinan KPK Buka-Bukaan: "Rp 800 Triliun APBN Hangus Digarong"

DEMOCRAZY.ID - Wakil Ketua KPK Nurul Ghufron menyebut ada Rp 800 triliun APBN Indonesia yang hangus digarong oleh para pemegang otoritas di negeri ini. Wakil Ketua KPK menyebut, angka ini mengacu pada data-data Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dan sejumlah ekonom di Tanah Air, bahwa ada 20-30 persen APBN yang digarong atau hangus. Kata Wakil Ketua KPK hangusnya dana APBN itu digarong oleh para pemegang kuasa di wilayah-wilayah hingga di pusat, baik di level lewat mekanisme election dan penunjukkan. Ghufron lalu menyebut, saat ini APBN Indonesia menyentuh angka Rp 2.700 triliun. Artinya jika ada penyimpangan hingga 30 persen, akan ada Rp 800 triliun yang hangus. "Saya merunut data-data, itu 20-30 persen deviasinya (penyimpangan), baik inefektivitas maupun inefisiensi. Ada Rp 800 triliun hangus dimakan penyelewengan," kata Nurul Ghufron di saluran Youtube Akbar Faizal, disitat Selasa 18 April 2023. "Begitu besar, makanya kita berharap ini harus menjadi aware dan kesadaran b
Baca selengkapnya

Penulis blog