DEMOCRAZY.ID - Pemimpin spiritual Tibet Dalai Lama dihujat di media sosial setelah sebuah video viral menunjukkan dia meminta seorang bocah laki-laki menghisap lidahnya. Dalai Lama lantas menyampaikan permintaan maaf atas momen yang terekam video itu. Seperti dilansir AFP, Senin (10/4/2023), video yang viral di media sosial itu menunjukkan Dalai Lama, yang kini berusia 87 tahun, mencium bibir bocah laki-laki itu saat bocah itu membungkuk untuk memberikan hormat kepadanya. Biksu Buddha itu kemudian terlihat menjulurkan lidahnya sembari meminta bocah laki-laki untuk menghisapnya. "Bisakah kamu menghisap lidahku," demikian terdengar Dalai Lama bertanya kepada bocah laki-laki itu dalam video yang viral. Video itu berasal dari sebuah acara di McLeod Ganj, wilayah pinggiran di kota Dharamshala, India bagian utara, yang digelar 28 Februari lalu. "Yang Mulia meminta maaf kepada bocah itu dan keluarganya, juga kepada banyak temannya di seluruh dunia, atas luka yang mungkin dit
DEMOCRAZY.ID - Pemimpin spiritual Tibet Dalai Lama dihujat di media sosial setelah sebuah video viral menunjukkan dia meminta seorang bocah laki-laki menghisap lidahnya. Dalai Lama lantas menyampaikan permintaan maaf atas momen yang terekam video itu. Seperti dilansir AFP, Senin (10/4/2023), video yang viral di media sosial itu menunjukkan Dalai Lama, yang kini berusia 87 tahun, mencium bibir bocah laki-laki itu saat bocah itu membungkuk untuk memberikan hormat kepadanya. Biksu Buddha itu kemudian terlihat menjulurkan lidahnya sembari meminta bocah laki-laki untuk menghisapnya. "Bisakah kamu menghisap lidahku," demikian terdengar Dalai Lama bertanya kepada bocah laki-laki itu dalam video yang viral. Video itu berasal dari sebuah acara di McLeod Ganj, wilayah pinggiran di kota Dharamshala, India bagian utara, yang digelar 28 Februari lalu. "Yang Mulia meminta maaf kepada bocah itu dan keluarganya, juga kepada banyak temannya di seluruh dunia, atas luka yang mungkin dit