Back to Top
HOT NEWS TRENDING

Dikritik Bima, Anggaran Pemeliharaan Jalan di Lampung Rp72,4 M Tahun 2023, Belanja Pegawai Rp 2,1 T

DEMOCRAZY.ID
Maret 13, 2024
0 Komentar
Beranda
HOT NEWS
TRENDING
Dikritik Bima, Anggaran Pemeliharaan Jalan di Lampung Rp72,4 M Tahun 2023, Belanja Pegawai Rp 2,1 T

DEMOCRAZY.ID - Tiktoker Bima Yudho viral lantaran mengkritik pemerintahan Lampung yang dinilainya tidak mengalami kemajuan. Salah satu yang dikritiknya terkait infrastruktur jalan yang berada di provinsi tempat kelahirannya tersebut. Dalam video yang diunggah di akun TikToknya, @awbimaxreborn, Bimo menyebut jalanan di Lampung tidak baik untuk mobilisasi ekonomi bagi warga sekitar. "Tapi, jalan-jalan di Lampung, satu kilometer bagus, satu kilometer rusak, jalan ditempel-tempel doang, ini apa sih, ini pemerintah main ular tangga atau apa," tuturnya dalam video tersebut. Tak hanya Bima, beberapa netizen di media sosial Twitter juga memperlihatkan rekaman yang menunjukkan kondisi jalanan yang berada di wilayah pimpinan Arinal Djunaidi tersebut. Salah satunya adalah akun Twitter bernama @tukangrosok22. Dalam unggahan video berdurasi 33 detik, diperlihatkan perjuangan warga yang menaiki sepeda motor sambil membawa bayi melewati jalanan berlubang, penuh lumpur, dan tak beraspal. Ak
Baca selengkapnya

Penulis blog