Back to Top
HOT NEWS POLITIK TRENDING

Berkali-Kali Ketua KPK Firli Bahuri Diadukan ke Dewas KPK, Ini Kasus-Kasusnya

DEMOCRAZY.ID
Maret 13, 2024
0 Komentar
Beranda
HOT NEWS
POLITIK
TRENDING
Berkali-Kali Ketua KPK Firli Bahuri Diadukan ke Dewas KPK, Ini Kasus-Kasusnya

DEMOCRAZY.ID - Brigjen Endar Priantoro melaporkan Ketua KPK Firli Bahuri ke Dewan Pengawas KPK pada Selasa, 4 April 2023.  Aduan ini buntut dari pemecatan Endar Priantoro melalui surat tertanggal 31 Maret 2023. Endar membuat laporan atas pelanggaran kode etik yang dilakukan oleh Pimpinan KPK dalam keputusan pemecatan dirinya sebagai Direktur Penyidikan pada Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK.  Pemberhentian itu berawal dari surat yang dilayangkan kepada Kapolri Listyo Sigit Prabowo untuk mengusulkan promosi terhadap Brigjen Endar Priantoro di kepolisian. Tindakan tersebut bukanlah pengaduan pertama diterima Firli Bahuri. Setidaknya ada enam pelanggaran yang pernah dilakukan Firli Bahuri, berikut penjelasannya. 1. Bocornya dokumen penyelidikan dugaan korupsi Tukin di Kementerian ESDM Firli Bahuri dilaporkan ke Dewan Pengawas diduga terlibat dalam kasus bocornya dokumen hasil penyelidikan dugaan korupsi tunjangan kinerja (Tukin) di Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM).  Sep
Baca selengkapnya

Penulis blog