DEMOCRAZY.ID - Pasukan TNI dari RPKAD (Resimen Para Komando Angkatan Darat) cikal bakal Kopassus dan satuan lainnya diturunkan untuk menumpas habis antek-antek PKI yang menyebar hampir di seluruh wilayah Indonesia setelah peristiwa Gerakan 30 September (G30S PKI). Kejadian tak lazim terjadi saat anggota ingin melaksanakan eksekusi mati kepada salah satu anggota PKI. Anggota PKI yang dimaksud terlihat tidak bisa dieksekusi. Dirinya kebal terhadap peluru dan bahkan sama sekali tidak menunjukkan rasa takut. Seorang prajurit menembak tepat di kening tawanan PKI itu, di tengah alun-alun Blora. Namun, anggota PKI itu masih bertahan hidup. Situasi ini tentu menimbulkan kebingungan, termasuk bagi Mayor Kemal Idris yang menjadi komandan Batalyon Kala Hitam Divisi Siliwangi. "Ada apa Mayor?" tanya anak buah Mayor Kemal Idris. "Itu tawanan minta mati," tukas Mayor Kemal. Tidak percaya, si bawahan itu mengambil pistol dan menempelkannya di kening anggota PKI tersebut. Te...
KISAH Kopassus Taklukkan Dukun PKI Terkenal Sakti dan Kebal Peluru
Maret 06, 2023
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Pasukan TNI dari RPKAD (Resimen Para Komando Angkatan Darat) cikal bakal Kopassus dan satuan lainnya diturunkan untuk menumpas habis antek-antek PKI yang menyebar hampir di seluruh wilayah Indonesia setelah peristiwa Gerakan 30 September (G30S PKI). Kejadian tak lazim terjadi saat anggota ingin melaksanakan eksekusi mati kepada salah satu anggota PKI. Anggota PKI yang dimaksud terlihat tidak bisa dieksekusi. Dirinya kebal terhadap peluru dan bahkan sama sekali tidak menunjukkan rasa takut. Seorang prajurit menembak tepat di kening tawanan PKI itu, di tengah alun-alun Blora. Namun, anggota PKI itu masih bertahan hidup. Situasi ini tentu menimbulkan kebingungan, termasuk bagi Mayor Kemal Idris yang menjadi komandan Batalyon Kala Hitam Divisi Siliwangi. "Ada apa Mayor?" tanya anak buah Mayor Kemal Idris. "Itu tawanan minta mati," tukas Mayor Kemal. Tidak percaya, si bawahan itu mengambil pistol dan menempelkannya di kening anggota PKI tersebut. Te...