DEMOCRAZY.ID - Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri lagi-lagi menjadi sorotan publik lantaran omongannya yang dianggap bernada kontroversi. Kali ini, soal jodoh untuk keturunannya. Megawati menegaskan, anak cucunya dilarang memiliki pasangan jelek. Menurut dia, itu bisa merusak genetik. Megawati juga mengingatkan, agar anak cucunya nanti, mencari jodoh yang sepadan. “Kan saya punya cucu tujuh, lima perempuan. Aduh aku ya sayang, no kalau (pasangan) yang elek,” ujarnya dalam video yang beredar di media sosial. Menurut Megawati, anak cucunya memiliki paras tampan dan cantik. Posturnya pun sempurna sehingga sayang jika mendapat jodoh tak sepadan. Baik secara fisik maupun materi. “Ya Allah (cucuku) udah gitu tinggi-tinggi, keren-keren, sarjana. Jadi sekarang udah aku bilang, kalau ada yang naksir nggak usah klenger dulu, ya dijejer-jejer aja, jangan cari yang pendek, ya bener loh,” tuturnya. “Saya bilang, dari sisi ilmu genetika itu ngerusak banget,” sambung dia lagi. Lantas bagaim
DEMOCRAZY.ID - Ketua Umum PDIP, Megawati Soekarnoputri lagi-lagi menjadi sorotan publik lantaran omongannya yang dianggap bernada kontroversi. Kali ini, soal jodoh untuk keturunannya. Megawati menegaskan, anak cucunya dilarang memiliki pasangan jelek. Menurut dia, itu bisa merusak genetik. Megawati juga mengingatkan, agar anak cucunya nanti, mencari jodoh yang sepadan. “Kan saya punya cucu tujuh, lima perempuan. Aduh aku ya sayang, no kalau (pasangan) yang elek,” ujarnya dalam video yang beredar di media sosial. Menurut Megawati, anak cucunya memiliki paras tampan dan cantik. Posturnya pun sempurna sehingga sayang jika mendapat jodoh tak sepadan. Baik secara fisik maupun materi. “Ya Allah (cucuku) udah gitu tinggi-tinggi, keren-keren, sarjana. Jadi sekarang udah aku bilang, kalau ada yang naksir nggak usah klenger dulu, ya dijejer-jejer aja, jangan cari yang pendek, ya bener loh,” tuturnya. “Saya bilang, dari sisi ilmu genetika itu ngerusak banget,” sambung dia lagi. Lantas bagaim