Back to Top
GLOBAL

Gentle! Karena Kesalahan Menteri Lakukan Korupsi, Presiden Vietnam Mengundurkan Diri

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
GLOBAL
Gentle! Karena Kesalahan Menteri Lakukan Korupsi, Presiden Vietnam Mengundurkan Diri

DEMOCRAZY.ID - Presiden Vietnam Nguyen Xuan Phuc mengundurkan diri dari jabatannya pada Selasa (17/1) waktu setempat.  Pengunduran diri itu diumumkan beberapa hari setelah rumor yang beredar menyebut Phuc akan dipecat di tengah operasi antikorupsi besar-besaran yang menyebabkan sejumlah menteri dipecat. Seperti dilansir AFP, Selasa (17/1/2023), laporan kantor berita Vietnam VNA menyebut Phuc yang berusia 68 tahun telah 'mengajukan pengunduran dirinya dari posisi-posisi yang dipegangnya, berhenti dari pekerjaannya dan pensiun'. Pengunduran diri mendadak dari Phuc ini menjadi langkah yang sangat tidak biasa di Vietnam, di mana perubahan politik biasanya diatur secara hati-hati untuk menjaga stabilitas. Phuc mengundurkan diri setelah dua Wakil Perdana Menteri (PM) Vietnam dipecat pada bulan ini, yang terkait dengan operasi pembersihan untuk memberantas korupsi yang berujung penangkapan puluhan pejabat di negara komunis itu, Sebelum menjabat Presiden Vietnam pada April 2021, Phuc
Baca selengkapnya

Penulis blog