Back to Top
EKBIS

Faisal Basri: Ngurus Negara Seperti Itu, Jadinya China Yang Dapat 450 Triliunnya Bukan Kita, Tolol Itu Namanya!

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
Faisal Basri: Ngurus Negara Seperti Itu, Jadinya China Yang Dapat 450 Triliunnya Bukan Kita, Tolol Itu Namanya!

DEMOCRAZY.ID - Ekonom senior Faisal Basri mengungkap:   5 persen bijih Nikel itu dipakai untuk perusahaan China. Harganya di Shanghai 80 dolar Pemerintah resmi menetapkan harga buat China-china itu 34 dolar 95 persen produknya diekspor ke China Bebas bayar Pajak 30 tahun Tolol itu namanya! Silahkan perkarakan omongan saya ke Pak Jokowi. Bahkan sudah di Sidang Kabinet omongan saya itu. Tapi masih dipidatokan lagi "Wah kita dapat rejeki nomplok 450 Triliun". Kebohongan luar biasa itu! China yang dapat 450 Triliunnya itu. Bukan kita. Jangan main-main ngurus Negara, Pak Jokowi! [ VIDEO ] Faisal Basri : ".. tolol itu namanya!" pic.twitter.com/w25QljKDCI — King Purwa (@BosPurwa) December 14, 2022
Baca selengkapnya

Penulis blog