Back to Top
EKBIS

Urgent! Proyek Kereta Cepat Butuh Tambahan Dana, Kini Cari Utang Rp 16 T ke China

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
Urgent! Proyek Kereta Cepat Butuh Tambahan Dana, Kini Cari Utang Rp 16 T ke China

DEMOCRAZY.ID - Proyek Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) bengkak atau cost overrun sebesar US$ 1,449 miliar atau sekitar Rp 21 triliun lebih.  Biaya proyek yang awalnya diprediksi US$ 6,071 miliar kini menjadi US$ 7,5 miliar. Adapun bengkak biaya ini akan dibayar oleh konsorsium Indonesia sebesar Rp 3,2 triliun, dan konsorsium China sebesar Rp 2,1 triliun. Jumlah ini setara dengan porsi ekuitas 25%. Sementara itu, sisa Rp 16 triliun lebih atau setara 75% akan dicarikan lewat pinjaman ke China Development Bank (CDB). "Dari (cost overrun) Rp 21 triliun, harapannya 25% dari ekuitas. 75% akan dipenuhi dari pinjaman CDB sebesar Rp 16 triliun," ujar Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia Didiek Hartantyo dalam rapat dengar pendapat (RDP) dengan Komisi VI DPR, Jakarta, Rabu (9/11/2022). Terkait hal ini, Didiek berharap pemerintah bisa mencairkan Penyertaan Modal Negara (PMN) sebesar Rp 3,2 triliun pada Desember 2022.  Selain untuk menutupi bengkak biaya, PMN disebut bisa memastik
Baca selengkapnya

Penulis blog