DEMOCRAZY.ID - Pengamat Politik Rocky Gerung berharap Presiden Joko Widodo (Jokowi) membatalkan proyek Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan Timur. Sebab, menurutnya, proyek itu bertentangan dengan keinginan Jokowi dan dapat merusak lingkungan. Diketahui, Jokowi ingin aktif dalam kegiatan di sektor lingkungan hidup usai dirinya lengser dari jabatan presiden. "Kalau itu welcome betul, Pak Jokowi akan bersahabat dengan saya, karena saya juga adalah bekas pemerhati, protector lingkungan itu," ujar Rocky Gerung dikutip dari Youtubenya, Selasa (15/11/2022). Terkait keinginannya itu, Rocky meminta agar Jokowi tidak sekadar memerhatikan lingungan, tetapi juga melindunginya dengan cara meninjau ulang kebijakan yang telah dibuatnya. "Jadi harus lebih jauh lagi, bukan memperhatikan lingkungan, gak ada gunanya sekedar memperhatikan, tapi tidak membatalkan kebijakan-kebijakan yang merusak lingkungan," ujarnya. Rocky mengatakan, jika Presiden berniat menjadi pemerhati
Jokowi Harus Batalkan Proyek IKN! Rocky Gerung Beberkan Alasannya
November 15, 2022
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Pengamat Politik Rocky Gerung berharap Presiden Joko Widodo (Jokowi) membatalkan proyek Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kalimantan Timur. Sebab, menurutnya, proyek itu bertentangan dengan keinginan Jokowi dan dapat merusak lingkungan. Diketahui, Jokowi ingin aktif dalam kegiatan di sektor lingkungan hidup usai dirinya lengser dari jabatan presiden. "Kalau itu welcome betul, Pak Jokowi akan bersahabat dengan saya, karena saya juga adalah bekas pemerhati, protector lingkungan itu," ujar Rocky Gerung dikutip dari Youtubenya, Selasa (15/11/2022). Terkait keinginannya itu, Rocky meminta agar Jokowi tidak sekadar memerhatikan lingungan, tetapi juga melindunginya dengan cara meninjau ulang kebijakan yang telah dibuatnya. "Jadi harus lebih jauh lagi, bukan memperhatikan lingkungan, gak ada gunanya sekedar memperhatikan, tapi tidak membatalkan kebijakan-kebijakan yang merusak lingkungan," ujarnya. Rocky mengatakan, jika Presiden berniat menjadi pemerhati