DEMOCRAZY.ID - Pemerintah Indonesia melaksanakan operasi teknologi modifikasi cuaca (TMC) untuk menghalau hujan ekstrem di area KTT G20 Bali. Disebutkan, sampai dengan saat ini, telah ditabur 29 ton garam di langit Bali. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) bekerja sama dengan BRIN, TNI AU, Kementerian Perhubungan (Kemenhub), serta Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) dalam operasi TMC. Operasi telah digelar sejak 10 November 2022. Dalam rilis BMKG, disebut sedikitnya 28 sorti dengan total bahan semai sebanyak 29 ton Nacl atau garam telah ditabur di langit Bali sampai dengan Rabu (16/11/2022). Penaburan garam di langit dilakukan dengan bantuan Pesawat Cassa 212 dan CN 295. Operasi TMC yang dikoordinatori oleh Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi itu dikendalikan dari dua posko yang berlokasi di Lombok, Nusa Tenggara Barat; dan Banyuwangi, Jawa Timur. "TMC ini bagian dari skenario mitigasi cuaca yang dipersiapkan untuk mengan
Cuaca Cerah Sepanjang KTT G20 di Bali, Ternyata Ini 'Rahasianya'
November 16, 2022
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Pemerintah Indonesia melaksanakan operasi teknologi modifikasi cuaca (TMC) untuk menghalau hujan ekstrem di area KTT G20 Bali. Disebutkan, sampai dengan saat ini, telah ditabur 29 ton garam di langit Bali. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) bekerja sama dengan BRIN, TNI AU, Kementerian Perhubungan (Kemenhub), serta Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) dalam operasi TMC. Operasi telah digelar sejak 10 November 2022. Dalam rilis BMKG, disebut sedikitnya 28 sorti dengan total bahan semai sebanyak 29 ton Nacl atau garam telah ditabur di langit Bali sampai dengan Rabu (16/11/2022). Penaburan garam di langit dilakukan dengan bantuan Pesawat Cassa 212 dan CN 295. Operasi TMC yang dikoordinatori oleh Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi itu dikendalikan dari dua posko yang berlokasi di Lombok, Nusa Tenggara Barat; dan Banyuwangi, Jawa Timur. "TMC ini bagian dari skenario mitigasi cuaca yang dipersiapkan untuk mengan