DEMOCRAZY.ID - Kelompok suporter Arema FC, Aremania melayangkan surat somasi untuk Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk meminta maaf atas Tragedi Kanjuruhan yang terjadi pada Sabtu (1/10/2022). Adapun surat somasi tersebut juga ditembuskan ke Pengadilan Internasional di Belanda dan FIFA selaku federasi sepak bola internasional yang bertempat di Swiss. Surat itu dilayangkan atas nama Aremania Menggugat. Dalam surat somasi yang dilayangkan Aremania pada Presiden Jokowi itu, terdapat sembilan tuntutan, beberapa di antaranya adalah permintaan maaf secara terbuka dan menetapkan tersangka. Tidak hanya Presiden Jokowi, surat somasi tersebut juga dilayangkan kepada Kapolri, Panglima TNI, Menpora, Ketua Umum PSSI, Direktur Utama PT LIB, Manajemen Arema FC, Panitia Pelaksana Pertandingan Arema FC, dan tidak ketinggalan DPR RI. Berikut ini sembilan tuntutan Aremania Menggugat: 1. Mendesak Presiden Republik Indonesia, Menpora Republik Indonesia, Kapolri, Panglima TNI, DPR RI, Ketua PSSI, Direkt
Aremania Somasi Presiden Jokowi untuk Minta Maaf Atas Tragedi Kanjuruhan, Berikut Ini Sembilan Tuntutannya
Oktober 06, 2022
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Kelompok suporter Arema FC, Aremania melayangkan surat somasi untuk Presiden Joko Widodo (Jokowi) untuk meminta maaf atas Tragedi Kanjuruhan yang terjadi pada Sabtu (1/10/2022). Adapun surat somasi tersebut juga ditembuskan ke Pengadilan Internasional di Belanda dan FIFA selaku federasi sepak bola internasional yang bertempat di Swiss. Surat itu dilayangkan atas nama Aremania Menggugat. Dalam surat somasi yang dilayangkan Aremania pada Presiden Jokowi itu, terdapat sembilan tuntutan, beberapa di antaranya adalah permintaan maaf secara terbuka dan menetapkan tersangka. Tidak hanya Presiden Jokowi, surat somasi tersebut juga dilayangkan kepada Kapolri, Panglima TNI, Menpora, Ketua Umum PSSI, Direktur Utama PT LIB, Manajemen Arema FC, Panitia Pelaksana Pertandingan Arema FC, dan tidak ketinggalan DPR RI. Berikut ini sembilan tuntutan Aremania Menggugat: 1. Mendesak Presiden Republik Indonesia, Menpora Republik Indonesia, Kapolri, Panglima TNI, DPR RI, Ketua PSSI, Direkt