DEMOCRAZY.ID - Anggota Polres Metro Jakarta Utara dari Polsek Cilincing dibantu Tim Gegana beserta TNI dan Satpol PP langsung mendatangi lokasi ledakan granat untuk melakukan olah TKP. Pantauan di lokasi, petugas melakukan penyisiran titik ledakan, memintai keterangan orang yang menemukan granat, hingga lokasi ditemukannya bahan peledak tersebut. Usai melakukan pemeriksaan di gang sempit permukiman Jalan Tipar Timur, RT 08 RW 04 Kelurahan Semper Barat, Cilincing, Jakarta Utara, sejumlah awak media berupaya meminta konfirmasi terkait ledakan ini. Namun sayangnya, saat wartawan mencoba memintai keterangan dari Kapolsek Cilincing Kompol Haris Akhmat Basuki di lokasi kejadian, dirinya enggan berkomentar hal ini di lokasi kejadian. "Jangan di sini lah, di kantor aja," ujar Haris, Rabu (28/9/2022). Dengan kondisi irit bicara ini membuat kasus ledakan granat ini belum menemukan titik terang sementara yang didapati petugas dilokasi. Sebelumnya, penghuni kontrakan di lokasi, Rahmat (...
DEMOCRAZY.ID - Anggota Polres Metro Jakarta Utara dari Polsek Cilincing dibantu Tim Gegana beserta TNI dan Satpol PP langsung mendatangi lokasi ledakan granat untuk melakukan olah TKP. Pantauan di lokasi, petugas melakukan penyisiran titik ledakan, memintai keterangan orang yang menemukan granat, hingga lokasi ditemukannya bahan peledak tersebut. Usai melakukan pemeriksaan di gang sempit permukiman Jalan Tipar Timur, RT 08 RW 04 Kelurahan Semper Barat, Cilincing, Jakarta Utara, sejumlah awak media berupaya meminta konfirmasi terkait ledakan ini. Namun sayangnya, saat wartawan mencoba memintai keterangan dari Kapolsek Cilincing Kompol Haris Akhmat Basuki di lokasi kejadian, dirinya enggan berkomentar hal ini di lokasi kejadian. "Jangan di sini lah, di kantor aja," ujar Haris, Rabu (28/9/2022). Dengan kondisi irit bicara ini membuat kasus ledakan granat ini belum menemukan titik terang sementara yang didapati petugas dilokasi. Sebelumnya, penghuni kontrakan di lokasi, Rahmat (...