Back to Top
HUKUM

Akhirnya Fahmi Alamsyah Akan Diperiksa Timsus Polri, Diduga Susun Skenario Pembunuhan Brigadir Joshua

DEMOCRAZY.ID
Agustus 09, 2022
0 Komentar
Beranda
HUKUM
Akhirnya Fahmi Alamsyah Akan Diperiksa Timsus Polri, Diduga Susun Skenario Pembunuhan Brigadir Joshua

DEMOCRAZY.ID - Penasihat Kapolri Bidang Komunikasi Publik, Fahmi Alamsyah atau FA diduga terlibat dalam penyusunan skenario bersama Ferdy Sambo dalam kasus dugaan pembunuhan Brigadir J. Nama Fahmi Alamsyah orang dekat Kapolri bahkan menjadi perbincangan di media sosial terkait keterlibatannya dengan Ferdy Sambo dalam penyusunan skenario pembunuhan Brigadir J. Fahmi Alamsyah merupakan seorang Penasihat Ahli Kapolri Bidang Komunikasi Publik. Fahmi Alamsyah diduga ikut membuat skenario polisi tembak polisi di rumah dinas mantan Kadiv Propam Polri Irjen Pol Ferdy Sambo. Terkait hal ini, Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo memastikan, Tim Khusus (Timsus) Polri akan memeriksa Fahmi Alamsyah atas dugaan tersebut. Hal itu dikatakan langsung Kapolri Jenderal Pol Listyo Sigit Prabowo saat melakukan siaran langsung penetapan tersangka Ferdy Sambo dalam pembunuhan Brigadir J. Kapolri Listyo Sigit Prabowo menegaskan bahwa jika ditemukan pelanggaran maka akan diproses secara hukum "Kami ...
Baca selengkapnya

Penulis blog