Back to Top
POLITIK

Temuan LSJ: Anies Baswedan Tokoh Paling Banyak Dibicarakan Netizen

DEMOCRAZY.ID
Juli 24, 2022
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Temuan LSJ: Anies Baswedan Tokoh Paling Banyak Dibicarakan Netizen

DEMOCRAZY.ID - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menduduki posisi pertama dalam survei yang digelar Lembaga Survei Jakarta.  Anies mendapatkan posisi pertama sebagai tokoh yang banyak dibicarakan masyarakat lewat sosial media. Temuan itu disampaikan Direktur LSJ Fetra Adrianto, dalam rilis hasil surveinya secara virtual, Minggu (24/7). “Anies Baswedan memiliki tingkat percakapan yang tinggi sebesar 88.419, diikuti oleh Puan Maharani, Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto,” ucap Fetra. Dia mengatakan, Anies Baswedan memiliki engagement yang tinggi.  Analisa Fetra, sejak Pilgub 2017 silam Anies sudah memiliki tim media sosialnya sendiri, baik yang organik maupun yang dibentuk atau disebut dengan muslim cyber army. “Sedangkan Capres lainnya belum memiliki loyalitas voters di kalangan netizen, karena belum berpengalaman dalam memaksimalkan potensi internet dalam pertarungan politik nasional,” katanya. Jika dilihat dari potential reach-nya, kata Fetra, Anies Baswedan tertinggi, kemudian d
Baca selengkapnya

Penulis blog