DEMOCRAZY.ID - Pengamat politik Rocky Gerung membahas tentang isu keterlibatan Anies Baswedan dengan oligarki gara-gara resmikan gapura Chinatown Glodok. Isu tuduhan Gubernur DKI Jakarta tersebut dekat dengan Oligarki mulai mencuat setelah mantan anak buah Ahok yang membelot dan menyatakan memberikan dukungannya kepada Anies. Melalui channel YouTube pribadinya yang dipandu oleh Hersubeno Arief dari Forum News Network (FNN), Rocky menilai bahwa langkah yang telah dilakukan oleh Anies adalah sebuah hal yang tepat. “Itu sebenarnya ada simbol ‘kalian minoritas juga warga Jakarta bahkan warga Indonesia, jadi simbol-simbol kalian kami pelihara. Bukan kami ingin bertentangan dengan kalian tapi kalian juga berhak,” ucapnya lewat channel YouTube Rocky Gerung Official yang dikutip Senin 4 Juli 2022. Rocky melanjutkan bahwa Anies meresmikan gapura Chinatown Glodok tersebut juga sebagai sebuah penegasan. Penegasan yang ingin ditunjukkan oleh Anies adalah bahwa dirinya tidak memihak kepentinga
DEMOCRAZY.ID - Pengamat politik Rocky Gerung membahas tentang isu keterlibatan Anies Baswedan dengan oligarki gara-gara resmikan gapura Chinatown Glodok. Isu tuduhan Gubernur DKI Jakarta tersebut dekat dengan Oligarki mulai mencuat setelah mantan anak buah Ahok yang membelot dan menyatakan memberikan dukungannya kepada Anies. Melalui channel YouTube pribadinya yang dipandu oleh Hersubeno Arief dari Forum News Network (FNN), Rocky menilai bahwa langkah yang telah dilakukan oleh Anies adalah sebuah hal yang tepat. “Itu sebenarnya ada simbol ‘kalian minoritas juga warga Jakarta bahkan warga Indonesia, jadi simbol-simbol kalian kami pelihara. Bukan kami ingin bertentangan dengan kalian tapi kalian juga berhak,” ucapnya lewat channel YouTube Rocky Gerung Official yang dikutip Senin 4 Juli 2022. Rocky melanjutkan bahwa Anies meresmikan gapura Chinatown Glodok tersebut juga sebagai sebuah penegasan. Penegasan yang ingin ditunjukkan oleh Anies adalah bahwa dirinya tidak memihak kepentinga