Back to Top
HUKUM

Ingat Pengakuan Kombes Budhi Herdi Susianto Sebelum Dinonaktifkan? Ternyata Ada Perbedaan Mencolok!

DEMOCRAZY.ID
Juli 22, 2022
0 Komentar
Beranda
HUKUM
Ingat Pengakuan Kombes Budhi Herdi Susianto Sebelum Dinonaktifkan? Ternyata Ada Perbedaan Mencolok!

DEMOCRAZY.ID - Penonaktifan Karo Paminal Divisi Propam Polri Brigjen Pol Hendra Kurniawan dan Kapolres Metro Jakarta Selatan (Jaksel) Kombes Budhi Herdi Susianto sangat mencuri perhatian. Pasalnya keduanya dinonaktifkan saat penyelidikan kasus tewasnya Brigadir J. Sebelumnya, Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo juga menonaktifkan Irjen Ferdy Sambo dari jabatan Kadiv Propam Polri. Kepala Divisi Humas Polri Irjen Pol. Dedi Prasetyo menyebutkan penonaktifan ini dalam rangka menjaga transparansi objektivitas dan akuntabilitas dalam penyelidikan tewasnya Brigadir J. “Untuk menjaga independensi tersebut, transparansi dan akuntabel pada malam hari ini bapak Kapolri memutuskan untuk menonaktifkan dua orang. Pertama Karo Paminal Brigjen Pol Hendra Kurniawan, yang kedua yang dinonaktifkan pada malam hari ini adalah Kapolres Jakarta Selatan Kombes Pol Budhi Herdy Susianto,” jelas Dedi. Terkait penyebab dinonaktifkannya Brigjen Pol Hendra Kurniawan dan Kombes Budhi Herdi Susianto hingga belum
Baca selengkapnya

Penulis blog