DEMOCRAZY.ID - Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) mengungkap penyebaran paham radikalisme berjalan dengan sangat cepat seperti layaknya virus Covid-19. Salah satu kelompok yang rentan terpapar paham radikalisme ialah aparatur sipil negara (ASN). "Pegawai negeri termasuk salah satu kelompok yang rentan pengaruh untuk terpapar," ujar Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Komjen Pol Boy Rafli Amar dalam jumpa pers di Hotel Aryaduta, Senin, 20 Juni 2022. Kata Boy, rentannya ASN terpapar paham radikalisme perlu diwaspadai. Ia pun memastikan bahwa lembaga yang menaungi ASN melaksanakan kewajiban agar seluruh jajarannya berpegang teguh pada azas kehidupan berbangsa sesuai Pancasila. "ASN kan pasti ada pimpinan lembaga, kalau pimpinan lembaga itu sudah pasti ada kewajiban melaksanakan azas kehidupan berbangsa dan bernegara yang diatur dalam Pancasila, pasti itu," sambungnya. "Saya pastikan tidak ada ASN yang bekerja di sebuah lembaga
Setelah Milenial dan Perempuan, Kini BNPT Sebut Kalangan ASN Rentan Terpapar Paham Radikalisme
Juni 20, 2022
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) mengungkap penyebaran paham radikalisme berjalan dengan sangat cepat seperti layaknya virus Covid-19. Salah satu kelompok yang rentan terpapar paham radikalisme ialah aparatur sipil negara (ASN). "Pegawai negeri termasuk salah satu kelompok yang rentan pengaruh untuk terpapar," ujar Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Komjen Pol Boy Rafli Amar dalam jumpa pers di Hotel Aryaduta, Senin, 20 Juni 2022. Kata Boy, rentannya ASN terpapar paham radikalisme perlu diwaspadai. Ia pun memastikan bahwa lembaga yang menaungi ASN melaksanakan kewajiban agar seluruh jajarannya berpegang teguh pada azas kehidupan berbangsa sesuai Pancasila. "ASN kan pasti ada pimpinan lembaga, kalau pimpinan lembaga itu sudah pasti ada kewajiban melaksanakan azas kehidupan berbangsa dan bernegara yang diatur dalam Pancasila, pasti itu," sambungnya. "Saya pastikan tidak ada ASN yang bekerja di sebuah lembaga