DEMOCRAZY.ID - Beberapa waktu lalu Jenderal Dudung kerap dituduh menghina agama islam, namun kini dirinya justru dipuji PKS sebagai orang yang memperjuangkan kepentingan umat. Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman selama ini dianggap sejumlah kalangan Islam sebagai jenderal yang memusuhi Islam. Tudingan ini muncul ketika Jenderal Dudung menjabat sebagai Pangdam Jaya terlibat perseteruan dengan kelompok Front Pembela Islam (FPI) dan Habib Rizieq Shihab. Nyatanya kini salah satu petinggi partai Islam Mardani Ali Sera, Ketua DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS), memuji Jenderal Dudung dalam memperjuangkan kepentingan umat Islam. “KSAD (Dudung Abdurachman) harus terus menjadi yang terdepan menjaga dan memperjuangkan kepentingan umat Islam,” ujar Mardani dalam keterangannya, pada Senin, 6 Juni 2022. Mardani menyampaikan hal tersebut ketika menanggapi pertanyaan perihal Jenderal Dudung yang membangun masjid di Kompleks Makam Sunan Gunung Jati, Desa Astana, Kec
DEMOCRAZY.ID - Beberapa waktu lalu Jenderal Dudung kerap dituduh menghina agama islam, namun kini dirinya justru dipuji PKS sebagai orang yang memperjuangkan kepentingan umat. Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal Dudung Abdurachman selama ini dianggap sejumlah kalangan Islam sebagai jenderal yang memusuhi Islam. Tudingan ini muncul ketika Jenderal Dudung menjabat sebagai Pangdam Jaya terlibat perseteruan dengan kelompok Front Pembela Islam (FPI) dan Habib Rizieq Shihab. Nyatanya kini salah satu petinggi partai Islam Mardani Ali Sera, Ketua DPP Partai Keadilan Sejahtera (PKS), memuji Jenderal Dudung dalam memperjuangkan kepentingan umat Islam. “KSAD (Dudung Abdurachman) harus terus menjadi yang terdepan menjaga dan memperjuangkan kepentingan umat Islam,” ujar Mardani dalam keterangannya, pada Senin, 6 Juni 2022. Mardani menyampaikan hal tersebut ketika menanggapi pertanyaan perihal Jenderal Dudung yang membangun masjid di Kompleks Makam Sunan Gunung Jati, Desa Astana, Kec