Back to Top
POLITIK

Jokowi Dinobatkan Sebagai Bapak Pembangunan Desa, Gimana Kamu Setuju Enggak?

DEMOCRAZY.ID
Maret 29, 2022
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Jokowi Dinobatkan Sebagai Bapak Pembangunan Desa, Gimana Kamu Setuju Enggak?

DEMOCRAZY.ID - Asosiasi Pemerintah Desa Seluruh Indonesia (Apdesi) menobatkan Presiden Joko Widodo sebagai Bapak Pembangunan Desa.  Gelar itu dinobatkan kepada Presiden Jokowi dalam Silatnas Apdesi di Istora Senayan, Selasa (29/3). "Kami nyatakan Bapak Presiden Jokowi sebagai Bapak Pembangunan Desa. Allahu Akbar," ujar Ketua Apdesi, Surta Wijaya, Selasa (29/3). Apdesi menilai Presiden Joko Widodo, presiden yang dipilih oleh rakyat telah menjalankan amanah dalam membangun desa.  Selama kepemimpinan Jokowi, Apdesi menilai pembangunan desa berjalan penuh pemerataan. "Hal yang wajar kita juluki Pak Jokowi sebagai Bapak Pembangunan Desa," ujar Surta Wijaya menambahkan. Dalam kesempatan itu, Apdesi juga berharap pemerintah, khususnya Presiden Joko Widodo menaikkan dana desa di tahun depan.  Menurutnya, penambahan dana desa akan sangat berpengaruh terhadap percepatan pembangunan. "Ini aspirasi desa se-Indonesia," tegasnya. Merespons permintaan tersebut, Jokow
Baca selengkapnya

Penulis blog