Back to Top
POLITIK

Saat PDIP Takut Internal Partai 'Pecah' Soal Capres

DEMOCRAZY.ID
Februari 07, 2022
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Saat PDIP Takut Internal Partai 'Pecah' Soal Capres

DEMOCRAZY.ID - Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) disorot lagi.  Bukan konflik dukungan kader, kini bendera Ganjar Pranowo dan Puan maharani justru berkibar di Surabaya, Jawa Timur. Bendara Ganjar-Puan yang berkibar itu berukuran 50 x 40 cm. Bendera merah itu banyak ditemukan di flyover Pasar Kembang hingga kawasan Jembatan Merah Plaza. Belakangan diketahui, bendera bergambar kedua elite PDIP itu dipasang oleh DPD Laskar Ganjar Puan (LGP) Jawa Timur.  Menanggapi hal itu, Pengamat politik dari lembaga survei KedaiKOPI Hendri Satrio, menilai bendera yang menampilkan foto Ganjar dan Puan di Surabaya adalah jawaban atas kekhawatiran internal PDIP pecah. Diketahui, Ganjar dan Puan sama-sama digadang bakal maju di Pilpres 2024. "Menurut saya, bendera Ganjar-Puan adalah jawaban dari kekhawatiran kader PDI Perjuangan akan perpecahan internal. Gara-gara promosi yang dilakukan oleh kubu pendukung Mbak Puan dan kubu pendukung Mas Ganjar sebagai calon presiden di 2024," ujar
Baca selengkapnya

Penulis blog