DEMOCRAZY.ID - Partai Gerindra rayakan hari jadinya yang ke-14, pada hari ini, Minggu 6 Februari 2022. Dalam perayaanya, kader partai gerindra diminta untuk lebih semangat mengantarkan Ketua Umum Gerindra, Parabowo Subianto untuk menjadi presiden dan memenangkan Gerindra pada pemilu 2024. Nama Prabowo Subianto adalah sosok yang di usung oleh partai Gerindra untuk maju menjadi calon Presiden dalam pemilihan 2024. Dan ternyata, menjadi Presiden Republik Indonesia adalah cita-cita Prabowo Subianto selama ini, hal itu disampaikan langsung oleh Sekjen partai gerindra Ahmad Muzani. “Tak lupa juga kami terus menguatkan barisan, soliditas, dan semangat juang demi mewujudkan cita-cita Partai Gerindra yakni Prabowo Presiden, Gerindra Menang, dan cita-cita itu bisa terwujud pada pemilihan umum 2024,” kata Muzani dalam keterangan tertulisnya, Minggu (6/2/2022). Lebih luas, Ahmad Muzani mengatakan dalam perayaan HUT Partai Gerindra yang digelar dengan simbolis tumpengan. Menjadi ...
Cita-cita Prabowo Subianto Selama Ini Ternyata Ingin Jadi Presiden Republik Indonesia
Februari 06, 2022
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Partai Gerindra rayakan hari jadinya yang ke-14, pada hari ini, Minggu 6 Februari 2022. Dalam perayaanya, kader partai gerindra diminta untuk lebih semangat mengantarkan Ketua Umum Gerindra, Parabowo Subianto untuk menjadi presiden dan memenangkan Gerindra pada pemilu 2024. Nama Prabowo Subianto adalah sosok yang di usung oleh partai Gerindra untuk maju menjadi calon Presiden dalam pemilihan 2024. Dan ternyata, menjadi Presiden Republik Indonesia adalah cita-cita Prabowo Subianto selama ini, hal itu disampaikan langsung oleh Sekjen partai gerindra Ahmad Muzani. “Tak lupa juga kami terus menguatkan barisan, soliditas, dan semangat juang demi mewujudkan cita-cita Partai Gerindra yakni Prabowo Presiden, Gerindra Menang, dan cita-cita itu bisa terwujud pada pemilihan umum 2024,” kata Muzani dalam keterangan tertulisnya, Minggu (6/2/2022). Lebih luas, Ahmad Muzani mengatakan dalam perayaan HUT Partai Gerindra yang digelar dengan simbolis tumpengan. Menjadi ...