DEMOCRAZY.ID - Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah memerintahkan jajarannya untuk mewaspadai penyebaran virus corona varian omicron. Apalagi, perkembangan kasus Covid-19 di tanah air semakin bertambah. Berbicara saat rapat terbatas evaluasi pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM), Jokowi mengaku tak ingin lagi mendengar lagi ada persoalan terkait masalah kekarantinaan. "Jangan ada lagi dispensasi-dispensasi, apalagi yang bayar-bayar itu kejadian lagi," kata Jokowi, Senin (3/11/2021). Dalam beberapa bulan terakhir, persoalan karantina bagi para pelaku perjalanan luar negeri memang menjadi sorotan. Apalagi, beberapa di antara mereka yang menjalani karantina ada yang kedapatan melakukan praktik suap. Mereka berusaha menyuap para pejabat terkait, agar mendapatkan pengurangan masa karantina, bahkan dibebaskan dari karantina. Padahal, pemerintah karantina diperlukan untuk menahan masuknya varian omicron di Indonesia. Meski demikian, harus diakui bahwa masih ada perbe...
DEMOCRAZY.ID - Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah memerintahkan jajarannya untuk mewaspadai penyebaran virus corona varian omicron. Apalagi, perkembangan kasus Covid-19 di tanah air semakin bertambah. Berbicara saat rapat terbatas evaluasi pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM), Jokowi mengaku tak ingin lagi mendengar lagi ada persoalan terkait masalah kekarantinaan. "Jangan ada lagi dispensasi-dispensasi, apalagi yang bayar-bayar itu kejadian lagi," kata Jokowi, Senin (3/11/2021). Dalam beberapa bulan terakhir, persoalan karantina bagi para pelaku perjalanan luar negeri memang menjadi sorotan. Apalagi, beberapa di antara mereka yang menjalani karantina ada yang kedapatan melakukan praktik suap. Mereka berusaha menyuap para pejabat terkait, agar mendapatkan pengurangan masa karantina, bahkan dibebaskan dari karantina. Padahal, pemerintah karantina diperlukan untuk menahan masuknya varian omicron di Indonesia. Meski demikian, harus diakui bahwa masih ada perbe...