Back to Top
DAERAH POLITIK

PDIP Lumajang Ngaku Tak Pasang Banner Puan Maharani di Lokasi Erupsi Semeru, Terus Ulah Siapa Dong?

DEMOCRAZY.ID
Desember 23, 2021
0 Komentar
Beranda
DAERAH
POLITIK
PDIP Lumajang Ngaku Tak Pasang Banner Puan Maharani di Lokasi Erupsi Semeru, Terus Ulah Siapa Dong?

DEMOCRAZY.ID - Banner Puan Maharani banyak bertebaran di lokasi terdampak erupsi Semeru di Lumajang. DPC PDIP Lumajang mengaku tidak melakukan pemasangan banner. Izin pemasangan banner pun juga tak ada. "Kami dari DPC PDIP Lumajang tidak melakukan pemasangan baliho Mbak Puan. mereka yang memasang pun tidak ada konfirmasi ke kami," ujar Ketua DPC PDIP Lumajang Solikin, Kamis (23/12/2021). Solikin menjelaskan Puan sendiri sebenarnya telah memberi bantuan yang begitu banyak kepada para pengungsi saat kunjungannya ke Pronojiwo. Warga juga antusias saat dikunjungi Puan. "Kalau mau melihat kegiatan Mbak Puan secara langsung ya yang di Pronojiwo. Justru Mbak Puan memberi bantuan langsung, warga di Pronojiwo senang dan puas karena Mbak Puan memberi bantuan yang sangat besar," kata Solikin. Solikin menegaskan PDIP khususnya Lumajang secara resmi membantu pengungsi Semeru melalui badan penanggulangan bencana alam (baguna).PDIP juga mendirikan tiga posko yang telah didirikan...
Baca selengkapnya

Penulis blog