Back to Top
PERISTIWA

Ajak Rakyat Antusias Ikuti Lomba Mural, Kapolri: Kritikan Negatif Gak Masalah, Silakan

DEMOCRAZY.ID
Oktober 20, 2021
0 Komentar
Beranda
PERISTIWA
Ajak Rakyat Antusias Ikuti Lomba Mural, Kapolri: Kritikan Negatif Gak Masalah, Silakan

DEMOCRAZY.ID - Mabes Polri akan menggelar festival atau lomba seni mural Piala Kapolri 2021.  Lomba tersebut dengan tema, Peran Generasi Muda untuk Berkreasi dalam Menyampaikan Informasi yang Positif di Masa Pandemi Covid-19.   Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo mengeluarkan kebijakan terbaru kepada seluruh masyarakat yang akan mengikuti acara lomba.  Peserta lomba dipersilakan untuk menghasilkan karya mural dengan sub tema kritikan atau masukan kepada Polri dari segi negatif maupun positif.  "Lomba mural ini diselenggarakan dengan tujuan salah satunya, memberikan wadah kebebasan berekspresi bagi masyarakat. Sehingga, para peserta lomba mural boleh menghasilkan karya seni berupa kritikan ke Polri baik itu positif maupun negatif, tidak ada masalah," ujar Sigit di Jakarta, Rabu (20/10/2021).  Dia menuturkan, peserta lomba dipersilakan menuangkan segala bentuk ekspresi dan pandangannya terhadap institusi Korps Bhayangkara. Polri, kata dia bukan lembaga yang antikritik
Baca selengkapnya

Penulis blog