Back to Top
POLITIK

Menohok! Pengamat LAWAN Institute ke Jokowi: Pola Pikirnya Terbolak-balik, Salah Resep Melulu

DEMOCRAZY.ID
Agustus 16, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Menohok! Pengamat LAWAN Institute ke Jokowi: Pola Pikirnya Terbolak-balik, Salah Resep Melulu

DEMOCRAZY.ID -  Pengamat politik Lingkar Wajah Kemanusiaan (LAWAN Institute), Muhammad Mualimin menyampaikan kritik keras kepada Presiden Joko Widodo (Jokowi). Mualimin menilai bahwa Presiden Jokowi memiliki pola pikir yang terbalik-balik dan juga selalu salah  “resep”  dalam mengatasi persoalan. Ia mengarakan itu sebagai respons terhadap pidato Presiden Jokowi di dalam Sidang Tahunan MPR pada Senin, 16 Agustus 2021. Mualimin menyoroti bahwa Jokowi sama sekali tidak menyinggung penanganan korupsi dan Hak Asasi Manusi (HAM) di Indonesia. Ia mengaku sebenarnya tidak kaget dengan absennya hal penting dalam pidato Jokowi itu.  Sebab, Mualimin menilai bahwa itulah contoh nyata kontradiksi sifat Jokowi. Kendati demikian, ia tetap menyayangkan bahwa Jokowi tidak memberikan fokus terhadap kedua isu penting tersebut.  “Yang penting dilupakan, yang tak penting diutamakan. Jadi, pola pikirnya terbalik balik,”  ujarnya. Mulaimin lantas menyindir bahwa Jokowi nampak tidak tahu-menahu soal permasala
Baca selengkapnya

Penulis blog