Back to Top
DAERAH POLITIK

Heran Baliho Mbak Puan Semakin Menjamur di Berbagai Daerah, Pengamat: Rakyat Itu Butuh Makan, Bukan Baliho!

DEMOCRAZY.ID
Agustus 02, 2021
0 Komentar
Beranda
DAERAH
POLITIK
Heran Baliho Mbak Puan Semakin Menjamur di Berbagai Daerah, Pengamat: Rakyat Itu Butuh Makan, Bukan Baliho!

DEMOCRAZY.ID - Masifnya pemasangan baliho Ketua DPR RI Puan Maharani di berbagai daerah belakangan ini menyita perhatian.  Apalagi, beberapa di antaranya menjadi sasaran aksi vandalisme. Coret-coretan di baliho Puan Maharani itu pun terbilang kata-kata kotor atau fitnah.  Lalu, kenapa baliho-baliho Puan Maharani itu dicoret-coret ? "Kenapa di beberapa daerah ada baliho Puan yang dicoret-coret. Mungkin karena rakyat menganggapnya tak tepat di saat pandemi. Rakyat butuh makan, bukan butuh baliho," ujar pengamat politik Ujang Komarudin, Senin (2/8/2021). Selain itu, dia menilai vandalisme terhadap baliho Puan Maharani itu menandakan bahwa putri Ketua Umum Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Megawati Soekarnoputri itu tidak disukai oleh sekelompok orang.  "Pemasangan spanduk tersebut bagian dari langkah awal sosialisasi pencapresan," ujarnya. Direktur Eksekutif Indonesia Political Review (IPR) ini menilai, masifnya pemasangan baliho Puan Maharani di berbagai
Baca selengkapnya

Penulis blog