DEMOCRAZY.ID - Besok, 17 Agustus 2021, Indonesia tepat berusia 76 tahun. Ada tiga permasalahan utama bangsa saat ini versi Kominfo dan juga menurut Presiden RI ke-6 SBY. Disadur dari situs Kominfo.go.id, Senin (16/8), tiga masalah utama bangsa Indonesia saat ini adalah ancaman terhadap wibawa Negara, kelemahan sendi perekonomian bangsa, dan intoleransi dan krisis kepribadian bangsa. Sementara Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) juga memberikan pandangannya terkait kondisi bangsa akhir-akhir ini. Pandangan SBY ini diunggah di akun Facebook dan juga Twitter SBY dan media sosial lainnya. SBY mengawali tulisan itu dengan kalimat pembuka yang menarik. “Indonesia tahun 2021 peluang untuk sukses ada, jangan kita sia-siakan,” demikian dikutip dari pesan SBY, Jumat (8/1/2021). Dia mengatakan, peluang menuju keberhasilan di tahun 2021 ini sangat bergantung pada kemampuan pemerintah mengidentifikasi permasalahan utama. Bila kemampuan identifikasi itu sukses dilakukan maka peluang suk
Besok 76 Tahun Indonesia Merdeka, SBY Beberkan Tiga Masalah Utama Bangsa Saat Ini
Agustus 16, 2021
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Besok, 17 Agustus 2021, Indonesia tepat berusia 76 tahun. Ada tiga permasalahan utama bangsa saat ini versi Kominfo dan juga menurut Presiden RI ke-6 SBY. Disadur dari situs Kominfo.go.id, Senin (16/8), tiga masalah utama bangsa Indonesia saat ini adalah ancaman terhadap wibawa Negara, kelemahan sendi perekonomian bangsa, dan intoleransi dan krisis kepribadian bangsa. Sementara Presiden RI ke-6 Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) juga memberikan pandangannya terkait kondisi bangsa akhir-akhir ini. Pandangan SBY ini diunggah di akun Facebook dan juga Twitter SBY dan media sosial lainnya. SBY mengawali tulisan itu dengan kalimat pembuka yang menarik. “Indonesia tahun 2021 peluang untuk sukses ada, jangan kita sia-siakan,” demikian dikutip dari pesan SBY, Jumat (8/1/2021). Dia mengatakan, peluang menuju keberhasilan di tahun 2021 ini sangat bergantung pada kemampuan pemerintah mengidentifikasi permasalahan utama. Bila kemampuan identifikasi itu sukses dilakukan maka peluang suk