DEMOCRAZY.ID - Ada dugaan bisa jadi Luhut Binsar Pandjaitan mendapatkan mandat kekuasaan dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) jika negara keadaan chaos. Mantan Wali Kota Solo sangat memberikan kepercayaan kepada Luhut seperti menjadi Koordinator PPKM Darurat. “Apakah Luhut menjabat Koordinator PPKM Darurat menjadi sinyal dari peristiwa semacam Super Semar sebagaimana saat Presiden Soekarno membuat Surat Perintah Sebelas Maret kepada Soeharto ? Mungkin terlalu jauh, tetapi bisa juga didekatkan,” kepada Pemerhati Politik dan Kebangsaan M Rizal Fadillah dalam pernyataan, Jumat (2/7/2021). Kata Rizal, Jokowi memberikan jabatan Luhut sebagai koordinator PPKM Darurat menunjukkan kepanikan dalam mengatasi Covid-19. “Kondisi yang diprediksi adalah Jokowi memang panik dengan penanganan pandemi Covid 19 yang dinilai gagal. Alih alih menurun nyatanya semakin melonjak tingkat keterpaparan masyarakat. Rumah sakit dan Rumah Isolasi merata penuh,” jelasnya. Ia mengatakan, Luhut ini dipandang sebagai
Jokowi Serahkan Kekuasaan ke Luhut, Pemerhati Politik: Kondisi Negara Sedang Chaos, Presiden Tak Mampu Tangani
Juli 02, 2021
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Ada dugaan bisa jadi Luhut Binsar Pandjaitan mendapatkan mandat kekuasaan dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) jika negara keadaan chaos. Mantan Wali Kota Solo sangat memberikan kepercayaan kepada Luhut seperti menjadi Koordinator PPKM Darurat. “Apakah Luhut menjabat Koordinator PPKM Darurat menjadi sinyal dari peristiwa semacam Super Semar sebagaimana saat Presiden Soekarno membuat Surat Perintah Sebelas Maret kepada Soeharto ? Mungkin terlalu jauh, tetapi bisa juga didekatkan,” kepada Pemerhati Politik dan Kebangsaan M Rizal Fadillah dalam pernyataan, Jumat (2/7/2021). Kata Rizal, Jokowi memberikan jabatan Luhut sebagai koordinator PPKM Darurat menunjukkan kepanikan dalam mengatasi Covid-19. “Kondisi yang diprediksi adalah Jokowi memang panik dengan penanganan pandemi Covid 19 yang dinilai gagal. Alih alih menurun nyatanya semakin melonjak tingkat keterpaparan masyarakat. Rumah sakit dan Rumah Isolasi merata penuh,” jelasnya. Ia mengatakan, Luhut ini dipandang sebagai