Back to Top
POLITIK

Ngaku Menyesal Dulu Sempat Membenci Jokowi, Ruhut: Berkat Tuhan Yesus Saya Kini Bisa Dipercaya Pak Jokowi

DEMOCRAZY.ID
Juni 30, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Ngaku Menyesal Dulu Sempat Membenci Jokowi, Ruhut: Berkat Tuhan Yesus Saya Kini Bisa Dipercaya Pak Jokowi

DEMOCRAZY.ID - Sebelum bergabung dengan PDIP, Ruhut Sitompul selalu melempar kritikan, bahkan hinaan kepada Presiden Joko Widodo atau Jokowi.  Bahkan, menjelang pemilihan presiden (Pilpres) 2014 lalu, dia sempat mengatakan, Indonesia akan berantakan seandainya dipimpin sosok tersebut. Menariknya, melalui media sosial pribadinya, Ruhut mengaku menyesal telah membenci Jokowi di masa lalu.  Sebab, setelah bergabung dengan tim relawan Jokowi dan berbaur bersamanya, dia menjadi sadar, mantan Wali Kota Solo tersebut merupakan pribadi baik dan berhati emas. “Kenapa aku mendukung Pak Joko Widodo (Jokowi) dari periode satu hingga dua? Sebagai relawan pejuang bravo bersama Luhut Binsar Pandjaitan, yang sebelumnya aku berseberangan dengan Pak Jokowi, yang suka ngerasain harus tahu beliau berhati emas,” tulisnya, dikutip Rabu 30 Juni 2021. Lebih jauh, dia menyarankan, seandainya ada pihak-pihak yang gemar menghina Jokowi, sebaiknya hentikan.  Sebab, jika nantinya mengenal dan bertem...
Baca selengkapnya

Penulis blog