DEMOCRAZY.ID - Warga Palestina bersukacita merayakan kemenangan setelah akhirnya pihak mereka dan Israel memutuskan untuk melakukan gencatan senjata. Adapun kesepakatan gencatan senjata dengan Israel itu dicapai melalui mediasi Mesir. Penuh keharuan, warga Palestina tampak membanjiri jalan-jalan di Jalur Gaza untuk merayakan pencapaian tersebut. Bagaimana tidak? Selama 11 hari ini mereka hidup dalam kekhawatiran akan menjadi target serangan udara pasukan Zionis. Namun, terlepas dari hal itu, perlawanan terhadap Israel rupanya mampu memberikan dampak signifikan bagi Zionis yang secara kekuatan sebenarnya berada di atas angin. Selain memenuhi jalanan, pengeras suara di masjid-masjid pun turut merayakan dan mengabarkan gencatan senjata yang dianggap sebagai kemenangan dalam pertempuran 'Pedang Yerusalem' atas tentara Israel. Sementara itu, pihak Hamas mengklaim bahwasanya perang selama 11 hari melawan Israel belakangan ini adalah sebuah pencapaian yang luar biasa. Dengan persenja
DEMOCRAZY.ID - Warga Palestina bersukacita merayakan kemenangan setelah akhirnya pihak mereka dan Israel memutuskan untuk melakukan gencatan senjata. Adapun kesepakatan gencatan senjata dengan Israel itu dicapai melalui mediasi Mesir. Penuh keharuan, warga Palestina tampak membanjiri jalan-jalan di Jalur Gaza untuk merayakan pencapaian tersebut. Bagaimana tidak? Selama 11 hari ini mereka hidup dalam kekhawatiran akan menjadi target serangan udara pasukan Zionis. Namun, terlepas dari hal itu, perlawanan terhadap Israel rupanya mampu memberikan dampak signifikan bagi Zionis yang secara kekuatan sebenarnya berada di atas angin. Selain memenuhi jalanan, pengeras suara di masjid-masjid pun turut merayakan dan mengabarkan gencatan senjata yang dianggap sebagai kemenangan dalam pertempuran 'Pedang Yerusalem' atas tentara Israel. Sementara itu, pihak Hamas mengklaim bahwasanya perang selama 11 hari melawan Israel belakangan ini adalah sebuah pencapaian yang luar biasa. Dengan persenja