DEMOCRAZY.ID - Pengamat politik Rocky Gerung menilai kasus suap yang menyeret penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Stepanus Robin Pattuju akan menjadi catatan buruk bagi pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Pakar filsafat itu menyatakan kasus rasywah tersebut memupus harapan tentang pemberantasan korupsi di Indonesia. "Ini serius karena sejarah KPK jadi kelam," ujar Rocky dalam kanal pribadinya di YouTube, Minggu (25/4). Menurut Rocky, masyarakat kehabisan kesabaran dalam melihat pemberantasan korupsi di Indonesia. Dia menyebut kasus suap kepada Stepanus itu tidak hanya buruk bagi KPK, tetapi juga kepada Presiden Jokowi. "Bertumpuk-tumpuk kasus korupsi pada masa pemerintahannya (Jokowi, red). Pemberantasan korupsi dikebiri dengan pelemahan KPK dan akhirnya hal ini (terjadi kasus suap kepada penyidik, red)," kata mantan dosesn Universitas Indonesia itu. Rocky menuturkan banyak kasus korupsi menyangkut orang kuat yang tak terselesaikan pada masa
Penyidik KPK Jadi Tersangka Suap, Rocky Gerung Sindir Jokowi: Komitmen Berantas Korupsi Sebatas Bualan Kampanye!
April 25, 2021
0
Komentar
DEMOCRAZY.ID - Pengamat politik Rocky Gerung menilai kasus suap yang menyeret penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Stepanus Robin Pattuju akan menjadi catatan buruk bagi pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi). Pakar filsafat itu menyatakan kasus rasywah tersebut memupus harapan tentang pemberantasan korupsi di Indonesia. "Ini serius karena sejarah KPK jadi kelam," ujar Rocky dalam kanal pribadinya di YouTube, Minggu (25/4). Menurut Rocky, masyarakat kehabisan kesabaran dalam melihat pemberantasan korupsi di Indonesia. Dia menyebut kasus suap kepada Stepanus itu tidak hanya buruk bagi KPK, tetapi juga kepada Presiden Jokowi. "Bertumpuk-tumpuk kasus korupsi pada masa pemerintahannya (Jokowi, red). Pemberantasan korupsi dikebiri dengan pelemahan KPK dan akhirnya hal ini (terjadi kasus suap kepada penyidik, red)," kata mantan dosesn Universitas Indonesia itu. Rocky menuturkan banyak kasus korupsi menyangkut orang kuat yang tak terselesaikan pada masa